March 29, 2024

Lembaga Al-Islam dan Kemuhammadiyah UMRI melaksanakan kegiatan Pelatihan Fardhu Khifayah yang dihadiri Pimpinan Universitas Muhammadiyah Riau Wakil Rektor I Bu Sri Fitria Retnowaty, M.Si dalam sambutannya menyampaikan pelatihan ini diberikan untuk meningkatkan pemahaman Dosen Karyawan terhadapa penyelenggaraan  Jenazah mulai dari mengafani, memandikan dan mensholatkan hingga mengantarkan ke kuburan. sesuai dengan himpunan Tarjih Muhammadiyah.

adapun pemateri dalam pelatihan Fardu Khifayah selama tiga pekan langsung diberikan oleh Dr. Hendri Sayuti, MA (Anggota PW. Muhammadiyah Riau)

Pembukaan Pelatihan Fardu Khifayah, dibuka langsung oleh Wakil Rektor I Bu Sri Fitria Retnowaty, M.Si

Pengantar Pelatihan Fardu Khifayah Oleh Ketua LAIK Dr. Santoso, M.Si

 

 

Pemateri Ust. Purnawarman, S.Ag sedang memberikan mengenai pelaksanaan Cara magafani dengan Baik dan benar sesuai HPT kepada parapeserta Pelatihan

Pemateri Ust. Purnawarman, S.Ag sedang memberikan mengenai pelaksanaan Cara memandikan Jenazah dengan Baik dan benar sesuai HPT kepada parapeserta Pelatihan

Leave a Reply